Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan (PPKn) merupakan salah satu mata pelajaran wajib untuk jenjang
SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA. PPKn dirancang untuk menghasilkan siswa yang
memiliki keimanan dan akhlak mulia sebagaimana diarahkan oleh falsafah hidup
bangsa Indonesia, yaitu Pancasila sehingga dapat berperan sebagai warga negara
yang efektif dan bertanggung jawab. Pembahasannya secara utuh mencakup
Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945, Negara Kesatuan
Republik Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika.
Sebagai mata pelajaran wajib
dalam pelaksanaannya diperlukan Buku Guru dan Buku Siswa sebagai sarana
pembelajaran. Buku Guru dan Buku Siswa PPKN
Kelas 8 (VIII) Edisi Revisi Terbaru versi cetak saat ini sudah dimiliki oleh
sekolah setalah melalukan pembelian melalui e-katalog. Namun untuk memberi kemudahan
bagi Bapak/Ibu guru yang akan menysusun Rencana Pelaksnaan Pembelajaran (RPP) diperlukan
Buku Guru dan Buku Siswa PPKN Kelas 8 (VIII) Edisi Revisi 2017 versi pdf. Bagi
Bapak/Ibu guru yang membutuhkan Buku Guru dan Buku Siswa PPKN Kelas 8 (VIII)
Edisi Revisi 2017 silahkan unduh melalui link di bawah ini.
BUKU GURU DAN BUKU SISWA PPKN KELAS 8 (VIII) EDISI REVISI 2017 |
Semoga info Buku Guru dan
Buku Siswa PPKN Kelas 8 (VIII) Edisi Revisi Terbaru bisa membantu bapak/Ibu guru
PPKn.
====================================
tq sudah membantu kami sebagai guru
ردحذف